Breaking News
recent

Taman Wisata Alam Malino; Sulawesi Selatan

Unit Pelaksana Teknis
:
BKSDA Sulawesi Selatan
Propinsi
:
Sulawesi Selatan
Kabupaten
:
Gowa
Luas (Hektar)
:
3.500,00
No. SK
:
Surat Keputusan  Menhut No. 420/Kpts-II/1991    
Tanggal SK
:
19 Juli 1991
KEADAAN FISIK KAWASAN
Secara administratif, Taman Wisata Alam Malino berada di Desa Malino, Kec. Tinggimoncong Kab. Gowa, Desa Bulutana, Kec. Tinggimoncong dan Desa Gantarang, Kec. Tinggimoncong Kab. Gowa.
Suhu di Taman Wisata Alam Malino berkisar antara 10'C sampai 26'C
POTENSI BIOTIK KAWASAN 
Ekosistem;

  • Gunung:-
  • Danau: -
  • Sungai:-   
Flora;
Identifikasi sementara Flora yang dimiliki mulai dari pohon pinus (Pinus merkusi) yang merupakan flora yang mendominasi Taman Wisata Alam Malino dan umurnya sudah cukup tua. Selain itu, terdapat pula jenis floran lain seperti akasia (Acasia auriculiformis) jabon (Anthocepthalus cadamba), beringin (Ficus benjamina), ekaliptus (Eucalyptus sp), edelweis (Edelwesy sp), rotan (Calamus sp), kenanga (Cananga ordorata) dan beberapa jenis perdu.
Berikut rincian flora di kawasan konservasi ini:
Endemik: -
Lumut ===> click here
Rumput ===> click here
Paku-pakuan ===> click here
Semak ===> click here
Berkayu ===> click here
Mangrove ===> click here 
Fauna;
Identifikasi sementara di kawasan taman wisata alam Malino ditemui berbagai jenis fauna seperti burung nuri (Trichaglossus flavoridis), kera hitam (Macaca maura), biawak (Varanus salvator), jalak kerbau (Acridatheres sp), raja udang (Halcyon sp), dan burung gelatik (Padda oryzofora).
Berikut rincian fauna yang diidentifikasi di wilayah konservasi ini:
Endemik: -
Amfibi ===> click here
Burung:
-Burung Biasa ===> click here
-Burung Penyanyi ===> click here
Ikan ===> click here
Insect ===> click here
Mamalia ===> click here
Reptil ===> click here
Terumbu Karang ===> click here  
Location:


koordinat: -5.2408606,119.5826208
Sumber:
Bhre Polo

Bhre Polo

No comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.