<<< back to Flora
Klasifikasi;
![]() |
Kingdom:
|
|
(unranked):
|
||
(unranked):
|
||
Order:
|
||
Family:
|
||
Genus:
|
||
Species:
|
M. sangowoensis
|
|
Binomial:
|
Myristica sangowoensis
(Sinclair) de Wilde |
Nama Lain; - (Sejenis Pala)
Deskripsi;
Myristica sangowoensis adalah tanaman dari keluarga Myristicaceae. Habitat pada Submontane dan hutan pegunungan rendah; hutan pada punggung dengan berlimpah Fagaceae, dengan tanah vulkanik pada ketinggian 400-800 mdpl.
Masih dibutuhkan penelusuran lebih lanjut...
Penyebaran di
Indonesia;
Ditemukan di daerah Kepulauan Morotai, kepulauan Halmahera, kepulauan Bacan, Maluku Utara, Indonesia.
Sumber;
<<< back to Flora
Comments
Post a Comment